Wednesday, November 28, 2007

Gestur

[Repro dari Rakyat Merdeka hal.3 Edisi Rabu 28/11/2007]
Kata orang-orang pinter, politisi dan pejabat publik itu dituntut untuk paham dan mendalami public speaking. Ketika berbicara di depan publik, dia harus pandai-pandai mengatur ritme suara, nada bicara, dan bahasa tubuh. Bahasa verbal harus seirama dengan olah tubuh.

Kalau salah memperlihatkan bahasa tubuh, publik tentu bisa salah memahami maksudnya.
Lha kalo bahasa tubuh abang yang satu ini bagaimana? Kira-kira apa maksudnya?

 

Cuap2 Terbaru